Latihan dan Ujian Kenaikan Tingkat Tarung Derajat/ (Foto.Redaksi)

BOGOR BJN - Pengurus Cabang (Pengcab) Tarung Derajat se-Kabupaten Bogor, menggelar latihan gabungan dan uji kenaikkan tingkat.
iklan sidebar-1

Dalam kesempatan ini diikuti oleh Satlat se-Kabupaten Bogor, antara lain: Satlat Citereup 16 Petarung, Satlat Ciawi 12 Petarung, Satlat Cisarua 17 Petarung, Satlat SMA3 4 Petarung, Satlat Cibinong 4 Petarung.
Halaman:
R
Penulis: Redaksi