BOGOR (BJN) - Keseruan acara di SDN Cimanggu Kecil yang berlokasi di-Jl. Cimanggu Kecil, Kelurahan Ciwaringin, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, dalam rangka menyambut HUT RI ke-79, antusias siswa-siswi sangat terlihat mengikuti kegiatan yang diadakan hari Kamis 15/8/2024 kemarin, dan hari ini, Jumat 16/8/2024.
Lebih jauh Chanifah, M.Pd., Kepsek menyebutkan, diadakannya berbagai kegiatan perlombaan ini, dimana para siswa-siswi diajarkan untuk berkompetisi secara sehat, bekerjasama, dan menumbuhkan karakter para siswa-siswi.
Kegiatan akhir berjalan dengan lancar dan penuh semangat para siswa-siswi mengikuti kegiatan jelang Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) ke-79, Jelasnya.







