(Foto.beritajejaring.net)

BOGOR (BJN) - Sertu Deddy Winardi Babinsa Desa Kota Batu, menghadiri Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di SMP Negeri 3 Desa Kota Batu Kecamatan Ciomas  Kabupaten Bogor, Senin 21/6/2021.
iklan sidebar-1
Sertu Deddy Winardi mengatakan, kehadirannya dalam sosialisasi itu untuk memastikan kegiatan yang melibatkan orangtua dan pihak sekolah mempedomani protokol kesehatan pencegahan Covid-19.

"Tidak ingin ada klaster PPDB, makanya kami hadir di Sekolah ini, untuk mengingatkan, Covid-19 masih ada, ujar Sertu Deddy Winardi.

Halaman:
R
Penulis: Redaksi