Sutasmiatun, S.E., Lurah Kedung Jaya bersama warga saat memilah dan menimbang sampah/ (Foto.beritajejaring.net)

BOGOR (BJN) - Setiap hari sampah-sampah yang dibuang tidak terhitung jumlahnya, mulai dari sampah rumah tangga hingga home industri, yang juga tanpa dikelola dengan baik, sehingga hanya menjadi benda mati yang tidak berguna.
iklan sidebar-1

Padahal dalam sampah itu masih terdapat nilai ekonomi yang dapat dimanfaatkan dan menghasilkan rupiah, "memilah dan menimbang", selain lingkungan menjadi bersih juga dapat menghasilkan rupiah. 
Halaman:
R
Penulis: Redaksi